Home Tags Budidaya sawi

Tag: budidaya sawi

Budidaya sayuran saat ini bisa menjadi peluang usaha bisnis yang menggiurkan terutama budidaya sawi. Permintaan sawi di pasaran sangat tinggi sehingga budidaya sawi saat ini sangat menguntungkan. Selain itu tanaman sawi memiliki banyak kandungan gizi. Sawi memiliki beberapa jenis sawi yaitu sawi hijau, sawi putih, dan sawi manis. Namun sawi hijau merupakan sawi yang sangat laku di pasaran. Selain itu budidaya sawi tidak terlalu sulit.

Cara Budidaya Sawi Dalam Polybag 

Budidaya sawi saat ini tida perlu memerlukan lahan besar karena budidaya sawi bisa di lakukan melalui media tanam polybag. Selain sangat mudah budidaya sawi menggunakan polybag pun sangat menajnjikan karena hasil yang dihasilkan cukup baik. Cara budidaya sawi dalam polybag pun sama dengan budidaya sawi di lahan biasa.